Author Archives: redaksi

Kado HUT Ke – 64, Konawe Ditunjuk Sebagai Tuan Rumah Jambore Kader PKK Tingkat Provinsi

SUARASULTRA.COM | KONAWE – Ketua Tim Penggerak Pemberdayaan Kesejahteraan Keluarga (TP PKK) Kabupaten Konawe Hj Trinop Tijasari Harmin, SH memimpin secara langsung rapat persiapan pelaksanaan Jambore Kader PKK tingkat Provinsi Sulawesi Tenggara (Sultra) di Kantor PKK Konawe, Senin 19 Februari ...

Read More »

Tingkatkan Produksi Pertanian, Harmin Ramba Serahkan Bantuan 34 Unit Alsintan Kepada Kelompok Tani

SUARASULTRA.COM | KONAWE – Dalam rangka peningkatan produksi pertanian, Penjabat Bupati Konawe Dr. H. Harmin Ramba, SE, MM menyerahkan 34 unit bantuan alat mesin pertanian (Alsintan) kepada kelompok tani secara simbolis di halaman kantor Dinas Tanaman Pangan Hortikultura dan Perkebunan ...

Read More »

Kepala Rutan Unaaha: Kedepankan Pendekatan Tanpa Kekerasan Kepada WBP

SUARASULTRA.COM | KONAWE – Kepala Rumah Tahanan Negara (Karutan) Kelas IIB Unaaha Hery Kusbandono mengingatkan kepada para pegawai di lingkungan kerjanya untuk senantiasa bekerja profesional dan mengedepankan pendekatan tanpa kekerasan dalam melayani Warga Binaan Pemasyarakatan (WBP) Penegasan itu disampaikan oleh ...

Read More »

Kain Tenun Motif Pine Wine Mbae Bakal Warnai Peringatan HUT Ke-64 Kabupaten Konawe

SUARASULTRA.COM | KONAWE – Pemerintah Daerah melalui panitia pelaksana sudah melakukan berbagai persiapan dalam rangka Peringatan Hari Ulang Tahun Kabupaten Konawe yang ke – 64 tahun 2024. Perayaan HUT Kabupaten Konawe ini bakal diwarnai kain tenun motif Pine Wine Mbae ...

Read More »

Gempita Sultra “Garap” Konawe, Pemuda Diajak Terlibat Jaga Ketahanan Pangan Negara

SUARASULTRA.COM | KONAWE – Setelah sukses di berbagai daerah di Indonesia, Gerakan Pemuda Tani Indonesia (Gempita) berkeinginan untuk menggerakkan pemuda di Kabupaten Konawe agar ikut terlibat menjaga ketahanan pangan negara dari sektor pertanian. Sebagai langkah awal Gempita Sulawesi Tenggara Gempita ...

Read More »

Berhasil Mengedukasi Pemilih Tanpa Politik Uang, Trinop Tijasari Ucapkan Terima Kasih Kepada Konstituen

SUARASULTRA.COM | KENDARI – Pemilihan Umum (Pemilu) serentak 2024 telah usai. Peserta pemilu saat ini tengah mengawal suara mereka hingga perhitungan akhir dan penetapan hasil pemilu secara resmi dari Komisi Pemilihan Umum (KPU) Republik Indonesia. Di balik pesta demokrasi yang ...

Read More »

Pemilih Tak Bersyarat Ikut Nyoblos, Bawaslu Konawe Rekomendasi PSU di TPS 02

SUARASULTRA.COM | KONAWE – Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Kabupaten Konawe Sulawesi Tenggara merekomendasikan Komisi Pemilihan Umum (KPU) setempat untuk melakukan Pemungutan Suara Ulang (PSU) di TPS 02 Desa Baruga Kecamatan Wonggeduku Barat (Wobar). Hal tersebut disampaikan oleh Koordinator Divisi Penanganan ...

Read More »

Pemilu 2024, Warga Binaan Rutan Unaaha Antusias Gunakan Hak Politiknya

SUARASULTRA.COM | KONAWE – Sebanyak 163 Warga Binaan Pemasyarakatan (WBP) di Rumah Tahanan (Rutan) Kelas IIB Unaaha, Sulawesi Tenggara mendapatkan hak pilih dan bisa menyalurkan hak suaranya pada Pemilihan Umum (Pemilu) 2024 di tempat pemungutan suara (TPS) 901 khusus Rutan ...

Read More »

Ketua Rapim Indonesia Optimis Prabowo – Gibran Menang Satu Putaran

SUARASULTRA.COM | KENDARI – Ketua Umum (Ketum) Relawan Pedagang Indonesia Maju (Rapim) Indonesia, Anton Timbang menyalurkan hak politiknya di Tempat Pemungutan Suara (TPS) 20, Kelurahan Wuawua, Kecamatan Wuawua, Kota Kendari, Sulawesi Tenggara (Sultra), Rabu 14 Februari 2024. Saat datang ke ...

Read More »

Bertarung Kembali, I Made Asmaya Salurkan Hak Pilih di TPS 02 Ulu Meraka

SUARASULTRA.COM | KONAWE – Legislator Konawe I Made Asmaya, S.Pd, MM menyalurkan hak pilihnya di Tempat Pemungutan Suara (TPS) 02 Desa Ulu Meraka Kecamatan Onembute, Rabu 14 Februari 2024. Diketahui, Politisi Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDI Perjuangan) ini kembali bertarung ...

Read More »